Senin, 27 Mei 2013

Manfaat Cuka Apel Untuk Kesehatan


CUKA sari apel adalah produk yang benar-benar alami, karena terbuat dari jus apel yang difermentasi. Meskipun sama-sama cuka, tetapi cuka apel tidak bisa digunakan sebagai cuka apel putih. Apa saja manfaat cuka apel yang bisa kita ambil?

1.Perawatan rambut
   Supaya rambut lebih sehat dan bercahaya gunakan campuran air dingin dan cuka apel sebagai conditioner. Lakukan 3 kali seminggu, maka rambut akan bercahaya dan sehat.

2 .Melemaskan otot kaku
   Apakah tangan dan kaki merasa lelah dan bengkak setelah berjalan-jalan atau melakukan

3.Tabir surya
Sebelum berjemur di pantai atau melakukan kegiatan di lura ruangan, sebaiknya mandi dahulu menggunakan air yang telah diberi  campuran cuka apel. Tambahkan secangkir cuka apel untuk mandi dan berendamlah selama 10 menit.

4.Obat kumur
Cuka apel juga bisa digunakan sebagai obat kumur. Selain membuat nafas segar, efek lain yang ditimbulkan adalah warna gigi lebih putih. Karena cuka apel akan membantu menghilangkan noda bekas makanan yang tertinggal dan mengendap di gigi

5.Perawatan wajah
Cuka apel dapat membantu mengatur pH kulit anda. Encerkan cuka sari apel dengan dua bagian air, lalu kuaskan di seluruh wajah dan leher sebagai toner. Lakukan di malam hari setelah wajah dicuci. Campuran cuka apel mampu menyamarkan bintik-bintik dan kerutan diwajah. Selain itu juga mampu mencerahkan kulit jika dipakai secara teratur.

Demikian Tips diatas dan semoga bermanfaat dan jangan lupa komentar yaa…

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Anda Komentar Kami Sangat Hargai Komentar Anda
Dan Followers / Pengikut Kalau Mau Ikut Klik Aja Join This Site

Versi Bahasa Indonesia
1.Jangan Komentar yang Spam
2.Komentar harus sopan
3.Dilarang membagi link aktif di kolom komentar
4.Komentar yang bijak

Version Language English

1. Do not Spam Comments
2. Comments should be polite
3. Do not put an active link in the comment column
4. Wise comments

Support